Memilih nama untuk produk Anda dapat menjadi salah satu hal yang tidak bisa dianggap sepele dan mudah.



Dan itu merupakan sesuatu hal yang paling menantang yang akan Anda lakukan ketika ada tawaran datang ke bisnis Anda.


Jika Anda memilihnya salah, hasilnya bisa jadi produk Anda akan gagal total.

 

Berikut adalah lima hal yang harus dilakukan dalam memilih nama produk:

1. Kumpulkan semua pemain kunci dari bisnis Anda atau perusahaan dan memiliki diskusi tentang produk. Gambaran jenis produk apa yang akan Anda coba untuk sampaikan? Nama produk harus mencerminkan ide di balik produk.


2. Buatlah daftar kata sifat yang menggambarkan produk. Kata sifat tersebut kemudian digunakan untuk membuat nama yang berasal dari kata itu - contoh sesuatu yang pada dasarnya terdiri dari kata sifat tentang produk misalnya Hidup - "Alivia", memikat - "Allura", dll

 

3. Pilih nama yang menarik perhatian. Sehingga menjadikan orang penasaran akan produk yang Anda keluarkan. Hindari pemilihan nama yang langsung terkesan tidak dihiraukan.


4. Nama produk haruslah sederhana. Nama tidak harus panjang atau rumit. Nama yang lebih pendek lebih mudah diingat. Contoh Apple, Dell, Google.

 

5. Lakukan penelitian dengan potensial nama yang akan Anda berikan ke produk Anda. Apakah nama tersebut mirip dengan produk lain yang populer? Anda tentu tidak ingin terlibat dalam gugatan hak cipta.


Jika sebuah produk menjadi populer, nama adalah sesuatu yang akan menentukan selamanya.

 

Pemberian nama produk bukanlah merupakan suatu penekanan yang harus dilakukan oleh Anda yang ingin memberikan nama pada sebuah produk yang Anda ciptakan.


Namun nama, juga sangat penting untuk sesuatu identitas dari produk Anda, jadi berilah nama yang sekirannya sesuai dengan produk Anda.



inventorspot

133 comments:

  1. terimakasih sangat bermanfaat sekali tipsnya bang.
    thanks udah share

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Faceblog Evolutions_ Iya Sobat, sama-sama. T.A.K

      Delete
  2. iya mas pemberian nama produk memang jadi hal yang terpenting.
    dengan pemilihan nama yang baik akan menarik minat konsumen .
    nice info mas :D

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Iin Indriani_Iya Mbak Iin, terima kasih. T.A.K

      Delete
  3. nama bagus juga salah satu trik dagang ya :)

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Stupid Monkey_ Bener sobat, ini salah satu trik agar dikenal konsumen. T.A.K

      Delete
  4. benar sekali mas jika salah produk maka akan tidak memuaskan bahkan terkadang merasa kecewa akan produk yang kita beli..
    terima kasih tips mas..

    ReplyDelete
    Replies
    1. asik dapet tips, hehe

      Delete
    2. Lumayan buat beli jajan:)

      Delete
    3. @Lukman Hakim_ Sama-sama Mas. / @Zachflazz_ tipsnya dibagi ya Kang:) for all: T.A.K

      Delete
  5. soal nama, saya sangat kagum dengan nama2 produk di pasaran, untuk produk apapun. menurut saya sangat mencerminkan kepandaian orang2 di dalamnya. pasti tahapan2 yang dilalui, sama dengan di atas itu.

    ReplyDelete
    Replies
    1. konkritnya blog dengan nama ZACHFLAZZ, simpel unik dan satu satunya didunia..keren kan

      Delete
    2. Contoh: ZACHFLAZZ, Cilembu Thea, siapa yang tak kenal dan penasaran dengan nama ini?:)

      Delete
    3. @Zachflazz_ ​​​Ɓε̲̣̣̣̥τ̩̩̥υ̲̣̥Ɩ⌣Ɓε̲̣̣̣̥τ̩̩̥υ̲̣̥Ɩ⌣Ɓε̲̣̣̣̥τ̩̩̥υ̲̣̥Ɩ Kang, nama sangat perlu, dan mereka juga tidak sembarangan memberi nama. @Cilembu thea_ setuju..., Kang:) for all: T.A.K

      Delete
  6. bener juga yah, kok ndak ada nama produk yg namanya panjang. misalkan mie sedap,jika tidak sedap berarti bukan mie. :D

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Indah P_ ăĎª ♧☀ sih nama yang panjang, tapi jangan kepanjangan ya:) / @Zachflazz_ terserah dech pada Mbak Indah:) for all: T.A.K

      Delete
  7. nama yg mudah d ingat pstinya ya mas boku ..

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Nia Dewiasih_ Jadi tersunjang, eh tersanjung heheh:) T.A.K

      Delete
  8. cocok sekali mas, harus identik juga dengan produk yang akan di pasarkan

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Tujuh Dua_ Iya mas, Terima kasih. T.A.K

      Delete
  9. mlm sobat trmksih banyak sobat infonya sangat membantu sekali sobat

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Brebes VS L.ongan_ sama sama Mas. T.A.K

      Delete
  10. setujuuuu...selamat malam mas :)

    ReplyDelete
    Replies
    1. @wewengkon sumedang_ yang setuju Lɑ̤̥̈̊ƍΐ angkat tangan, heheheh:) T.A.K

      Delete
  11. setuju kang, kadang produk usaha kecil suka sekenanya bikin merk, tapi jutru begitu malah jadi keren.

    ReplyDelete
    Replies
    1. kita memang keren ya Kang. draw kerennya

      Delete
    2. @Cilembu thea_ iya bener Kang, kadang ăĎª ♧☀ yang memikirkan mengasih sebuah nama dengan njlimet konsepnya. ĂĎª ♧☀ juga yang ngasih nama asal2an tapi juga terkenal ya Kang. @Zachflazz_ memang keren2 kedua blog ini:) T.A.K

      Delete
  12. Tipsnya menarik..

    Terimakasih..^^

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Nayla D_ sama-sama Mbak Nayla. T.A.K

      Delete
  13. setuju gan ..sesuatu yang kelihatannya kecil tapi menpunyai peranan besar...kayak kat pepatah nama adalah sebuah arti

    ReplyDelete
    Replies
    1. @makhbub ikhsan_ benar sob, sepele tapi bisa berdampak besar. T.A.K

      Delete
  14. Idem,Mas kalau nama produk panjang-panjang susah di ingat-ingat, so dengan mudah terlupakan publik tuh produk heee

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Suratno Kenthus_ Iya Kang, kalau kepanjangan malah repot nanti Kang:) T.A.K

      Delete
  15. di kepala saya, setiap mendengar nama produk maka yang saya gambarkan adalah terjemahan dari kata itu terhadap barang yang ditawarkan. Seperti saat ini yang marak saya dengar, sama-sama menjual mie tapi dengan nama yang unik membuat saya menjadi penasaran. Di tempat saya ada namanya mie granat, nah yang ada di kepala saya mie dengan rasa yang membuat diri ini menjadi beda dan meledak dan ini terbukti ternyata ketika saya makan di sana rasanya sangat luar biasa pedasnya. Pengunjungpun nggak pernah sepi setiap harinya

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Pakies_ Iya pak, sama kayak rawon setan, bakso krikil, bakso tenes,dll, semua nama2 yang nyleneh ini selalu menarik perhatian orang dan selalu ramai Pak. T.A.K

      Delete
  16. Replies
    1. @HaqiqiSofting_ Terima kasih sob. T.A.K

      Delete
  17. Sangat penting sekali. Salam kenal gan.

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Ayo Ikutan Kontes Humor Jokes.web.id_ terima kasih sob. T.A.K

      Delete
  18. Tips yang bermanfaat nih sob.

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Hattori Kun_ terima kasih sob.T.A.K

      Delete
  19. benar sekali sobat, memang naman sangat menentukan,apalagi produkya bagus
    terima kasih banyak sudah berbagi

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Penyuluh Perikanan_ Iya Pak, selain nama mempunyai peranan penting, dan tak kalah pentingnya adalah kualitas produk tersebut. T.A.K

      Delete
  20. mau nganterin kopi pagi mas mumpung masih hangat heheheh.

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Brebes VS Lamongan_ terimakasih kang kopinya. Nanti kalau dah habis tak kembaliin Kang, hehehehh:) T.A.K

      Delete
  21. Nama memang utama ... tetapi kualitas tetep diutamakan sob ...

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Budi Siswanto_ setuju Mas Budi, trima kasih tambahan pointnya. T.A.K

      Delete
  22. sangat setuju sob, nama itu adalah identitas yg akan mewakili kesuksesan produk kita kelak..

    Oya, selamat ya sob, blogmu terpilih jd "Guest This Week" nya Penghuni 60. alias bakal dipajang dihalaman dpn selama seminggu full.
    cek disidebar kanan atas ya.. you are my guest star!
    ^_^

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Penghuni 60_ terima kasih sobat, suatu kehormatan menjadikan Boku no Blog, sebagai guest this week ϑĭ Blog prof seperti Blognya Penghuni 60. Terima kasih. T.A.K

      Delete
  23. nama memang penting karena yang akan dienal banyak orang dan mudah diingat

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Pantun Cinta_ Iya sobat, namalah yang duluan dikenal dan diingat. T.A.K

      Delete
  24. nomor lima yang harus lebih jeli. Penelitian dan survai.

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Djangkaru Bumi_ benar Kang, jangan sampai kita memberi nama produk yang sudah ăĎª ♧☀, bisa kena gugatan hak cipta:) T.A.K

      Delete
  25. Terimakasih gan udah share :)

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Hack4rt_ sama-sama sobat. T.A.K

      Delete
  26. Terimakasih yaa gan atas share nya :)

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Twitter ID_ sama-sama sobat. T.A.K

      Delete
  27. Makasih infonya sobat, benar sekali, nama yang mudah diingat pasti akan sangat bagus :D
    Berkunjung sambil follow balik #1015 :)

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Motamatika_ sama-sama sobat. Terima kasih telah bergabung dengan Boku no Blog, T.A.K

      Delete
  28. infonya bermanfaat sekali sob, terutama utk yg lg punya produk bisnis.

    sob, tukeran link yuk, aku udh pasang link blogmu di sidebar, cek ya.. pasang balik ya, thx

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Peluang Usaha Online Oke_ terima kasih sobat, oiya nanti pasti ªķku̶̲̥̅̊ pasang balik linknya sobat. T.A.K

      Delete
  29. emang harus hati2 kalok kita miliki produk sndiri. penamaan merk menjadi hal yg sngat rentan...
    so becareful...

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Achmed Islamic Hernawan_ benar sekali sobat, jangan sampai terkena gugatan hak cipta. Terima kasih. T.A.K

      Delete
  30. belum paham u________u .

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Miz Tia_ silakan baca Lɑ̤̥̈̊ƍΐ Mbak hikhikhik:) T.A.K

      Delete
  31. wah ini ilmu marketing yang bermanfaat, makasih sob, happy blogging

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Muroi El-Barezy_ Terima kasih Kang El, Happy Blogging too. T.A.K

      Delete
  32. nama sebenernya masalah yang sensitif, apalagi nama produk :D thanks share nya sobat :)

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Wahyu Dwi_ Iya Mas Wahyu, terima kasih. T.A.K

      Delete
  33. Tips ini mungkin nnti akan sgt bermanfaat buat saya. Terima kasih sudah berbagi sobat, sgt menarik utk di baca.

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Bisnis Online Terbaru_ Iya sobat, sama-sama, salam sukses bisnisnya. T.A.K

      Delete
  34. Saya sangat setuju dgn info yg anda berikan. sgt cocok dlm memilih produk...keren!

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Dicoba.info_ terima kasih sobat. T.A.K

      Delete
  35. nama produk sebisa mungkin harus membuat orang penasaran akan produk tersebut,, misal 'kripik gagap' ,,, ini lumyan membuat penasaran buat saya :)

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Yusup_ terima kasih Mas Yusup, tidak hanya Mas Yusup yang penasaran, saya juga penasaran Mas:) T.A.K

      Delete
  36. Anonymous11/5/13

    Wah makasih infonya mas, lumayan buat bekal di masa yang akan datang.

    Hehe

    ReplyDelete
    Replies
    1. @deni_sama-sama Sobat Deni, janya sedikit berbagi. T.A.K

      Delete
  37. dengan kata lain memberi nama produk yg singkat akan mudah di ingat konsumen dan setidaknya orang tidak mudah untuk lupa dengan produk tersebut ya

    ReplyDelete
    Replies
    1. @cik awi_ ăĎª ♧☀ kalanya nama yang panjang juga mudah diingat sob, intinya nama produk bisa mudah diingat dan menjadikan penasaran orang. T.A.K

      Delete
  38. Sederhana, singkat dan padat penjelasannya Sob. Makasih ya.

    Salam wisata

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Ejawantah Wisata_ terima kasih sobat. T.A.K

      Delete
  39. mlm mas di minm dulu kopinya biar tambah semangat heheh

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Brebes VS Lamongan_ iYa Kang, teriima kasih lho ngrepotin, ini Lɑ̤̥̈̊ƍΐ ªķku̶̲̥̅̊ minum sambil nonton bola M City VS Wigan A:) T.A.K

      Delete
  40. memang Judul yang mudah diingat/diucapkan dalam suatu produk akan laris dibanding judul yang susah utk diingat /diucapkan.

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Just4rt_setuju sob, orang kenal duluan dari namanya. T.A.K

      Delete
  41. @Saiful Anas_ Terimakasih Mas Saiful. T.A.K

    ReplyDelete
  42. @Saiful Anas_ Terima kasih banyak Mas kita jaga tali silaturahmi ini. T.A.K

    ReplyDelete
  43. nama memang amanat orang tua, berlaku juga untuk penamaan produk ternyata...

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Uyoyahya_bener Mas, nama mempunyai peranan penting dalam sebuah produk. T.A.K

      Delete
  44. kadang memang saya pribadi sulit gan menentukan. Alhasil kasih nama sembarangan saja .. :D Haha

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Spectevers_ Iya sob, yang sembaranganpun kadang ăĎª ♧☀ juga yang terkenal lho,heheh:) T.A.K

      Delete
  45. Demi sebuah nama, hadir kembali

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Djangkaru Bumi_ Iya Kang, terima kasih. T.A.K

      Delete
  46. Wah, tips wirausaha nih.. ^^
    Kayak produk kue yg udah mahsyur "AMANDA" Anak Mantu Damai.. bermakna sekali namanya..
    Emang penting dah Branding itu..

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Wahyu Alfiansyah_ wah kue AMANDA nya buatnya ϑĭ "PMI" ya, Pondok Mertua Indah, heheheh:) T.A.K

      Delete
  47. ini bisa juga dilakukan dalam branding blog mas lulu terimaksih sangat berharga share ini

    ReplyDelete
    Replies
    1. @munir ardi_ Iya Pak, sama-sama. T.A.K

      Delete
  48. Wah pengetahuan baru nich ...siapa tahu lain kali menjadi seorang pengusaha......

    ReplyDelete
    Replies
    1. @full blog design_ Amiin semoga demikian sobat. T.A.K

      Delete
  49. sama halnya dengan memilih nama-nama toko, harus memperhatikan point-point di atas.

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Elsawati Dewi_ Iya mbak Elsa. T.A.K

      Delete
  50. Anonymous12/5/13

    Terimakasih atas sarannya mas .. :D

    ReplyDelete
  51. @Beni Iskandar_ Iya Mas Beni, kalau namannya dah ăĎª ♧☀ pasti ƍäªќ disetujui kan?:) . T.A.K

    ReplyDelete
  52. .. kalo aq sich lebih suka nama yg unik n beda dari orang lain. jd sisi kreativitasnya dapet. he..86x ..

    ReplyDelete
    Replies
    1. @♥Vpie◥♀◤MahaDhifa♥_ Setuju Mbak Dhifa. T.A.K

      Delete
  53. Terkadang saya bingung gimana mau membuat sebuah produk dengan nama yang bagus.

    ReplyDelete
    Replies
    1. @teriaaak_ itu hal yang sulit dan perlu untuk benar2 dipikirkan sob, dan juga merupakan tantangan buat kita.
      T.A.K

      Delete
  54. Kalo Apple itu katanya malah asal comot saja namanya ya mas, tidak ada filosofi2an-nya :)

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Mugniar Marakarma_ Iya kadang yang asal2an pun juga bisa terkenal:)

      T.A.K

      Delete
  55. Makasih infonya sob..
    Ini dia yang saya cari.. :D

    ReplyDelete
  56. sangatlah penting memilih nama produk biar nanti tidak gagal total.

    kalau nama Nakusan bagus nggak Mas? hehehe

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Kstiawan®_Bagus kang, singkat dan mengundang penasaran:)

      T.A.K

      Delete
  57. benar sama sekali... saya sokong. sama juga caranya seperti branding blog :)

    ReplyDelete
    Replies
    1. @boni kacak_ Iya betul sob, branding blog juga seperti itu. Tapi yang terpenting juga kualitas sob. Salam

      Delete
  58. Dua kalimat kunci ini harus kita pegang 'Jika Anda memilihnya salah, hasilnya bisa jadi produk Anda akan gagal total' dan 'Jika sebuah produk menjadi populer, nama adalah sesuatu yang akan menentukan selamanya'. Nama seperti Aqua, Honda, Yamaha, Suzuki sudah amat familiar di telinga konsumen. Sharing yang bermanfaat. Terima kasih. Salam cemerlang.

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Herdoni Wahyono_sama-sama sobat, terima kasih. T.A.K

      Delete
  59. saya telat nih disetrap gak mas ?hehe
    branding seperti halnya rokok djarum black aja deh mas biar terkenal dan menjadi pakem konsumen

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Agus Setya_ Iya Mas, biar pakem dan salah kaprah, hehehehe:) Dari Jakarta Mas Agus?

      Delete
  60. disamping penamaan produk yang tepat satu lagi yang mutlak yaitu jaga kualitas produk karena akan percuma saja nama yang mentereng tapi kualitasnya nol

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Thanjawa Arif_ Betul sob, jangan sampai kualitasnya tidak bagus, karena kualitas juga sangat penting dalam sebuah produk. T.A.K

      Delete
  61. Estela nama produk dipilih, silahkan dilanjut dgn desain produk agar pemasarannya cethar menggelegar

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Ririe Khayan_Terpampang nyata, melewati garis katulistiwa,..heheheh:)

      T.A.K

      Delete
  62. udah cukup banyak baca resensi, tapi hampir semuanya kasih saran yang sama, makasih ya mas..

    ReplyDelete
    Replies
    1. @sabda awal_sama-sama sobat. Salam sukses selalu. T.A.K

      Delete
  63. Anonymous22/5/13

    wuah...

    ReplyDelete
  64. nyangkut di blog ini ketika mencari ide untuk produk saya, informasi nya membantu sekali..terima kasih.

    ReplyDelete
  65. makasih infonya gan,bisa menjadi referensi baru

    ReplyDelete
  66. Learn More Here p1k60t7m95 replica louis vuitton bag replica bags online shopping india j1t10s5j45 replica bags high quality top article h6e52q4h73 replica bags new york replica bags wholesale mumbai replica gucci handbags b0v14q3c36 replica bags

    ReplyDelete

 
Top