Saat ini industri mobil khususnya, banyak memproduksi mobil dengan tenaga listrik. Kali ini mobil listri dengan bentuk yang lucu dan unik yang diberinama Eggasus.





Eggasus merupakan mobil listrik yang digerakkan dengan battery dengan jarak tempuh 80.4 km dengan kecepatan 40.23 km/jam ini mempunyai roda 3 dan hanya memuat 1 penumpang.

Sebenarnya Eggasus lebih cocok kalau disebut dengan scooter, tapi karena ada tambahan rangka dan cover pelindung dari hujan dan panas seperti mobil, maka bisa juga dikategorikan sebagai mobil listrik.





Dengan ukuran yang cukup kecil, 12 unit Eggasus bisa menempati 1 tempat parker mobil biasa pada umumnya.

Untuk harga, Eggasus dijual dengan harga sekitar US$ 5.000.



gizmag

0 comments:

Post a Comment

 
Top